Perilaku
konsumen menurut Eeng Ahman (2007:29) adalah “aktivitas konsumen saat mendapatkan, , mengurangi dan menghilangkan nilai guna suatu barang atau jasa”. Sedangkan Tim MGMP dan Kelompok Kerja Pengembangan
Kurikulum Ekonomi SMA DKI Jakarta (2004:103), mendefinisikan perilaku konsumen
sebagai “ Sikap konsumen dalam memenuhi kebutuhan yang disesuiakan dengan
pendapatan”. Menurut
Suharno dan Sutarso (2009:85), “terdapat empat empat faktor yang mempengaruhi
perilaku konsumen dalam maelakukan pembelian yaitu faktor budaya, faktor
sosial, faktor pribadi, dan faktor psikologi”.
Perilaku konsumen
menitikberatkan pada aktivitas yang berhubungan dengan konsumsi dari individu.
Perilaku konsumen berhubungaerilaku konsumen
selanjutnya dipengaruhi kepuasan konsumen atas produk. Menurut Kottler (1997),
“apabila pelanggan merasa puas, maka dia akan menunjukkan besarnya kemungkinan untuk kembali membeli produk
yang sama”.(Lupiyoadi dan Hamdani, 2006: 194).
n dengan alasan dan tekanan yang mempengaruhi
pemilihan, pembelian, penggunaan, dan perilaku pasca pembelian barang dan jasa.
P